Annews.id : Sungai Penuh – Jelang Pilkada serentah pemilihan Kepala Daerah serta Provinsi Polisi Resort Kerici menghimbau dan mengajak masyarakat menciptakan kondusifitas kamtibmas jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024.
Saat dikonfirmasi Kapolres Kerinci AKBP Muhamad Mujib Melalui Kasat Lantas Polres Kerinci AKP Isnadar mengaakan mari masyarakat bersama-sama menciptakan kondisi yang aman nyaman dan peran masyarakat sangat diperlukan, terlebih dalam upaya menciptakan kondusifitas jelang Pilkada 2024.
” Kami dari Polres Kerinci menghimbah dan mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk sama-sama menciptakan Pilkada aman damai agar pilkada serentak tahun ini bias berjalan dengan kondusif,” Ucap Kasat Lantas (28/08)
Ia juga mengingatkan agar masyrakat hendaknya bertindak humanis, tidak arogan, dan peka terhadap lingkungan sekitar yang dapat memicu potensi gangguan kamtibmas.
“ Supaya terjalin hubungan yang baik, peran masyrakat sangat diperlukan demi terwujudnya kamtibmas yang aman kondusif,jika ada hal yang menganggu dan mengacam keselamatan segera laporkan ke pihak kepolisian terdekat,” Tutur Kasat Lantas AKP Isnandar.